Mojok
KIRIM ARTIKEL
  • Esai
  • Liputan
    • Jogja Bawah Tanah
    • Aktual
    • Kampus
    • Sosok
    • Kuliner
    • Mendalam
    • Ragam
    • Catatan
  • Kilas
  • Otomojok
  • Konter
  • Malam Jumat
  • Movi
  • Terminal
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Esai
  • Liputan
    • Jogja Bawah Tanah
    • Aktual
    • Kampus
    • Sosok
    • Kuliner
    • Mendalam
    • Ragam
    • Catatan
  • Kilas
  • Otomojok
  • Konter
  • Malam Jumat
  • Movi
  • Terminal
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Logo Mojok
Kirim Artikel
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Esai
  • Liputan
  • Kilas
  • Otomojok
  • Konter
  • Malam Jumat
  • Movi
  • Terminal
Beranda Kilas Hukum

Sempat Bersembunyi di Temanggung, Polisi Tangkap Pelaku Mutilasi

Yvesta Ayu oleh Yvesta Ayu
21 Maret 2023
0
A A
Jenazah AI, korban mutilasi dibawa ke rumah setelah diautopsi, Senin (20/03/2023). Polisi akhirnya menangkap pelaku mutilasi sehari setelah korban ditemukan. MOJOK.CO

Jenazah AI, korban mutilasi dibawa ke rumah setelah diautopsi, Senin (20/03/2023). (Yesta Ayu/Mojok.co)

Bagikan ke WhatsAppBagikan ke TwitterBagikan ke Facebook

MOJOK.CO – Polisi berhasil menangkap pelaku mutilasi AI (35), wanita asal Patehan, Kota Yogyakarta. Penangkapan dilakukan di rumah salah satu keluarga pelaku di Temanggung Jawa Tengah, Selasa (21/3/2023). 

“Baru saja kami mendapat informasi pelaku mutilasi berhasil kami amankan, sekarang di tahanan,” ungkap Dirreskrimum Polda DIY, Kombes Pol Nuredy Irwansyah Putra.

Menurut Nuredy, polisi kemudian membawa pelaku ke Mapolda DIY untuk pemeriksaan lebih lanjut. Polisi saat ini sudah menetapkan pelaku sebagai tersangka berdasarkan alat bukti.

“Alat buktinya ada di TKP, di kos pelaku ataupun keterangan para saksi,” jelasnya.

Pelaku mutilasi merupakan pekerja di salah satu kantor penyedia jasa. Selama ini pelaku yang berusia sekitar 23 atau 24 tahun tersebut tinggal di mess yang disiapkan perusahaan.

Menurut Nuredy, dari penggeledahan kamar kos yang diduga rumah terduga pelaku, polisi menemukan petunjuk berupa surat. Dalam surat tersebut terduga pelaku menuliskan penyesalan dan permintaan maaf.

Dalam surat tersebut juga menyebutkan tentang tekanan utang yang dialami. Hal tersebut menguatkan dugaan polisi kepada terduga pelaku yang memutilasi AI.

Polisi juga menemukan tiga benda tajam di lokasi kejadian yang diduga kuat menjadi alat untuk memotong bagian tubuh korban, yaitu satu pisau komando, gergaji dan pisau cutter.

Keluarga sempat curigai pelaku mutilasi mantan orang terdekat

Pihak keluarga sempat mencurigai mantan suami korban sebagai pelaku mutilasi. Namun, terkait hubungan antara pelaku dengan korban, Nuredy belum bisa memberikan keterangan. Sebab masih terlalu dini untuk menyimpulkan hubungan keduanya. 

“Kami masih akan melakukan pemeriksaan secara intensif terhadap pelaku. Kalau sudah jelas nanti akan kami umumkan kepada masyarakat,” paparnya. Namun, dipastikan sebelumnya antara pelaku dan korban yang menyewa penginapan di Pakem tersebut tidak terlibat pertengkaran. Hal itu berdasarkan keterangan dari para saksi.

“Mereka tidak cek-cok, terlihat harmonis saat datang,” jelasnya. 

Berita sebelumnya, pihak keluarga menduga kasus mutilasi perempuan bernama AI (35) di Sleman ada hubungannya dengan dendam mantan orang terdekat korban. Ayah korban kepada wartawan, Heri P mengatakan kematian anaknya yang dimutilasi kemungkinan ada hubungannya dengan mantan suami AI. ia menduga mantan suami memiliki dendam karena AI menceraikannya.

Reporter: Yvesta Ayu
Editor: Agung Purwandono

BACA JUGA Kronologi Mutilasi di Sleman, Keluarga Curigai Mantan Orang Terdekat dan tulisan menarik lainnya di Kilas.

Terakhir diperbarui pada 21 Maret 2023 oleh

Tags: Kriminalmutilasipakem
Iklan
Yvesta Ayu

Yvesta Ayu

Jurnalis lepas, tinggal di Jogja.

Artikel Terkait

warung kopi turgo di pakem sleman selamatkan kekayaan merapi.MOJOK.CO
Ragam

Warung Kopi Turgo, Destinasi Terpencil di Pakem Sleman yang Menyelamatkan “Kekayaan” Merapi

9 Januari 2024
Mayat Anak 7 Tahun di Temanggung Rupanya Korban Ritual Usir Genderuwo. Unpri. mojok.co
Aktual

Penemuan 5 Mayat di Unpri Medan, Awalnya Informasi dari Mahasiswa Kedokteran

13 Desember 2023
Lurah Maguwoharjo Tersangkut Kasus Mafia Tanah, Kini jadi Tahanan Kota MOJOK.CO
Kilas

Lurah Maguwoharjo Tersangkut Kasus Mafia Tanah, Kini Jadi Tahanan Kota

3 November 2023
Benarkah Agama Bisa Mencegah Bunuh Diri.MOJOK.CO
Kilas

Kasus Bunuh Diri Mahasiswa di Jogja, Pakar UGM Singgung Generasi Stroberi

10 Oktober 2023
Muat Lebih Banyak
Tinggalkan Komentar

Terpopuler Sepekan

mahasiswa kkn.MOJOK.CO

Dapat Kelompok KKN “AFK” dan “Nggak Napak Tanah” Itu Seburuk-buruknya Nasib: Merepotkan Teman dan Warga Cuma Demi Nilai A

17 Juni 2025
Pakai Sepeda Mahal Ratusan Juta demi Gagal Secara Bermartabat MOJOK.CO

Akhirnya Saya Tahu Alasan Orang Beli Sepeda Mahal Sampai Ratusan Juta: Gagal Finish, tetapi Setidaknya Gagal Secara Nyaman dan Bermartabat

22 Juni 2025
Pengalaman pertama beli es krim di Tempo Gelato, Kaliurang Jogja. MOJOK.CO

Pertama Kali Anak Desa Nongki di Tempo Gelato Malah bikin Canggung karena Dikira Tempat Diskotik Sampai Pilih Varian Aneh

15 Juni 2025
Nopek Novian: Godfather Konten Kampung yang Panen Dolar

Nopek Novian: Godfather Konten Kampung yang Panen Dolar

17 Juni 2025
UGM Kampus Terbaik yang Nggak Punya Dosen Problematik MOJOK.CO

Kuliah di Kampus Besar Seperti UGM Bukan Hanya Soal Gengsi, Salah Satunya Cari Aman dari Dosen Problematik

17 Juni 2025

AmsiNews

Newsletter Mojok

* indicates required

  • Tentang
  • Kru Mojok
  • Cara Kirim Artikel
  • Disclaimer
  • Kontak
  • Kerja Sama
  • Pedoman Media Siber
  • Kebijakan Privasi
  • Laporan Transparansi
Trust Worthy News Mojok  DMCA.com Protection Status

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Esai
  • Liputan
    • Jogja Bawah Tanah
    • Aktual
    • Kampus
    • Sosok
    • Kuliner
    • Mendalam
    • Ragam
    • Catatan
  • Kilas
  • Otomojok
  • Konter
  • Malam Jumat
  • Movi
  • Terminal Mojok
  • Mau Kirim Artikel?

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.