Penulis: Benediktus Nama Koro Kaha
Jangan Pernah Adili Pelakor, PSK, dan Ayam Kampus
Kita ramai-ramai mengadili para pelakor, ayam kampus atau para PSK tetapi di lain kesempatan kita justru menikmati tontonan porno di layar handphone.
Kisah Orang Indonesia yang Mengabdi Hingga ke Afrika
Menurut mereka, orang Afrika itu hobinya pesta namun rajin belajar dan berpengetahuan luas. Waktu luang diisi dengan baca, baca dan terus baca buku.
Akhirnya Vanessa Angel Bebas Menjemput Rejeki
Perjalanan hidup Vanessa Angel mungkin tak semanis sirup di bulan Ramadan, namun banyak yang bisa kita petik dan dijadikan pelajaran.
Suara Thoriq Memanggil di Gunung Piramid Bondowoso, Asli atau Rekayasa?
Sebelum berita viral tentang suara Thoriq yang memanggil di Gunung Piramid, Indonesia sudah digemparkan terlebih dahulu dengan kisah Bus Hantu.
Mau Nongkrong Takut Kere, Tak Ikut Nongkrong Malah Dighibahin, Tuman!
Di kemudian hari saya mulai menolak ajakan nongkrong mereka karena dibujuk oleh si dompet yang memang lagi kosong. Dua kali saya menolak.
Tim Ikan Asin vs Tim Mokondo, Istilah Baru dalam Perselisihan Selebritis Indonesia
Beberapa waktu belakangan beredar video wanita yang kesal dengan ungkapan ikan asin oleh Galih Ginanjar yang ditujukan pada bagian intim mantan istrinya.
Rasanya Jadi Orang Flores di Jakarta
Secara pribadi, saya merasakan banyak keuntungan menjadi orang Flores di tengah orang-orang yang percakapannya selalu menggunakan ‘loe, gue’.
Ada Bus Hantu Rute Cikampek-Bandung? Malas Mau Percaya
Sekarang, marilah kita fokus ke topik utama tentang hantu bus rute Cikampek-Bandung. Seorang pria menunggu bus menuju Bandung dari Cikampek.
Pertempuran Ikan Asin Antara Hotman Paris dan Galih Ginanjar
Jika kalian adalah pencinta gosip para selebritis Indonesia, sudah pasti pernah mendengar kalimat ‘ikan asin’ yang diucapkan oleh Galih Ginanjar.