Terminal Mojok
Kirim Tulisan
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
Kirim Tulisan
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Kunjungi MOJOK.CO
Home Kampus Pendidikan

10 Gosip Kocak Jurusan Teknik. Yuk, Ketahui Faktanya!

Shendy Krisdayanti oleh Shendy Krisdayanti
14 April 2023
A A
10 Gosip Kocak Jurusan Teknik. Yuk, Ketahui Faktanya!

10 Gosip Kocak Jurusan Teknik. Yuk, Ketahui Faktanya! (Unsplash.com)

Share on FacebookShare on Twitter

Apa iya mahasiswa jurusan Teknik adalah calon mantu idaman?

Banyak banget gosip yang beredar terkait mahasiswa jurusan Teknik sebelum saya nyemplung di jurusan ini. Ada yang bilang pelajarannya syulit, dosennya killer, lulusnya syulit, dan tugasnya bejibun. Kadang, gosip-gosip kayak gini bikin lulusan SMA takut mau masuk jurusan Teknik, lho. Padahal nggak semua gosip itu bener. Namanya juga gosip, nggak bisa dijadikan acuan yang benar. Jangan sampai kamu menelan mentah-mentah semua gosip yang beredar.

Nah, buat kamu calon engineer, penting banget untuk cari tahu gosip dan fakta mahasiswa Teknik supaya nggak salah pilih dan lebih percaya diri. Sudah penasaran apa saja gosip seputar mahasiswa Teknik yang sebenarnya salah besar?

#1 Asrama cowok

Jurusan teknik katanya cuma buat cowok. Apa betul begitu? Gosip ini masih terus beredar hingga sekarang nih, apalagi di kalangan ciwi-ciwi. Padahal sejatinya, jurusan Teknik nggak cuma buat cowok, kok. Banyak juga cewek yang masuk jurusan ini, apalagi di era seperti sekarang ini.

Misalnya, kalau kamu masuk jurusan Teknik Kimia seperti saya, kamu bisa melihat bahwa mayoritas mahasiswa di jurusan ini adalah cewek. Beda lagi kalau kamu masuk jurusan Teknik Mesin yang mahasiswanya memang kebanyakan cowok.

Jadi, nggak semua mahasiswa jurusan Teknik itu cowok, ya, tergantung program studinya juga. Kamu nggak perlu takut atau minder kalau mau masuk jurusan Teknik, apalagi kaum Adam yang takut jomblo seumur hidup.

#2 Susah lulusnya

Serem nggak sih kalau mendengar jurusan yang susah lulusnya? Banyak gosip yang beredar kalau mahasiswa dari jurusan ini susah lulusnya. Ada yang bilang karena dosennya killer, skripsinya susah, dll. Ini sudah jelas gosip, ya. Mau lulus cepat atau nggak itu tergantung pribadi masing-masing. Kalau kamu sungguh-sungguh dan konsisten, pasti bisa lulus tepat waktu.

Kalau bicara soal jurusan yang lulusnya sulit atau lama, jangan lupakan jurusan Kedokteran, Farmasi, Akuntansi, dll. yang mungkin lulusnya lebih lama. Jadi tetap semangat dan jangan takut, ya!

Baca Juga:

Mahasiswa yang Kuliah Sambil Kerja Adalah Petarung Sesungguhnya, Layak Diapresiasi

Menerima Takdir di Jurusan Keperawatan, Jurusan Paling Realistis bagi Mahasiswa yang Gagal Masuk Kedokteran karena Biaya

#3 Tugas mahasiswa jurusan Teknik banyak

Mungkin ada betulnya ya kalau jurusan Teknik itu tugasnya bejibun. Semua dosen pasti memberikan tugas mulai dari presentasi, review jurnal, bikin proposal dll. Hal ini ya karena sebagai mahasiswa Teknik kamu perlu berlatih setiap hari. Tugas menjadikan kamu jauh lebih paham daripada hanya mendengarkan penjelasan dosen seperti istilah “practice makes perfect”.

Kuncinya jangan banyak mengeluh dan take action, lagian kamu nggak sendirian, kok. Kamu bisa bikin study group bareng temen-temen. Sekarang ini juga banyak platform yang menyediakan layanan jawaban untuk soal-soal mahasiswa seperti chegg, coursehero, dll.

Baca halaman selanjutnya

#4 Bisa buat bom…

Halaman 1 dari 2
12Next

Terakhir diperbarui pada 16 April 2023 oleh

Tags: jurusan teknikKuliahMahasiswateknik
Shendy Krisdayanti

Shendy Krisdayanti

Penulis ulung.

ArtikelTerkait

4 Warung Mi Ayam Andalan Mahasiswa Universitas Sebelas Maret Terminal Mojok

4 Warung Mi Ayam Andalan Mahasiswa Universitas Sebelas Maret

3 Juli 2022
salah jurusan

Masuk Kuliah: Saatnya Salah Jurusan

2 Agustus 2019
Betapa Naifnya Orang yang Maksa Kuliah S-2 Cuma Buat Jadi Pelarian

Betapa Naifnya Orang yang Maksa Kuliah S-2 Cuma Buat Jadi Pelarian

13 April 2020
Dosen Bukan Lagi Manusia Setengah Dewa, tapi Memang Sudah (Cosplay) Jadi Dewa

Dosen Bukan Lagi Manusia Setengah Dewa, tapi Memang Sudah (Cosplay) Jadi Dewa

12 Januari 2024
Ibu Rumah Tangga dan Ojol juga Berhak untuk Kuliah, Universitas Terbuka Menerima Tanpa Batasan Apa pun! Mojok.co

Ibu Rumah Tangga dan Ojol juga Berhak untuk Kuliah, Universitas Terbuka Menerima Tanpa Batasan Apa pun!

29 Desember 2025
6 Beasiswa yang Sebaiknya Dihindari Mahasiswa karena Berpotensi Menjebak

6 Beasiswa yang Sebaiknya Dihindari Mahasiswa karena Berpotensi Menjebak

28 Agustus 2025
Muat Lebih Banyak

Terpopuler Sepekan

6 Warna yang Dibenci Tukang Bengkel Cat Mobil karena Susah dan Ribet Mojo.co

6 Warna yang Dibenci Tukang Bengkel Cat Mobil karena Susah dan Ribet

13 Januari 2026
Panduan Tidak Resmi Makan di Angkringan Jogja agar Tampak Elegan dan Santun

Panduan Tidak Resmi Makan di Angkringan Jogja agar Tampak Elegan dan Santun

13 Januari 2026
3 Hal di Karawang yang Membuat Pendatang seperti Saya Betah Mojok.co

3 Hal di Karawang yang Membuat Pendatang seperti Saya Betah

9 Januari 2026
Niatnya Hemat Kos Murah, Malah Dapat Kamar Bekas Aborsi (Unsplash)

Demi Hemat Ratusan Ribu, Rela Tinggal di Kos Murah yang Ternyata Bekas Aborsi

12 Januari 2026
Motor Supra, Motor Super yang Bikin Honda Jaya di Mata Rakyat (Sutrisno Gallery/Shutterstock.com)

Motor Supra Adalah Motor Super yang Mengangkat Nama Honda di Mata Rakyat

16 Januari 2026
Kelurahan Batununggal dan Kecamatan Batununggal: Nama Mirip dan Sama-sama di Bandung, tapi Takdirnya Berbeda Mojok.co

Kelurahan Batununggal dan Kecamatan Batununggal: Nama Mirip dan Sama-sama di Bandung, tapi Takdirnya Berbeda

15 Januari 2026

Youtube Terbaru

https://www.youtube.com/watch?v=ne8V7SUIn1U

Liputan dan Esai

  • Honda Vario 150 2016 Motor Tahan Banting: Beli Ngasal tapi Tak Menyesal, Tetap Gahar usai 10 Tahun Lebih Saya Hajar di Jalanan sampai Tak Tega Menjual
  • Adu Jotos Guru dan Siswa di SMKN 3 Tanjung Jabung Timur Akibat Buruknya Pendekatan Pedagogis, Alarm Darurat Dunia Pendidikan 
  • Kita Semua Cuma Kecoa di Dalam KRL Ibu Kota, yang Bekerja Keras Hingga Lupa dengan Diri Kita Sebenarnya
  • Dua Kisah Bisnis Cuan, Sisi Gelap Bisnis Es Teh Jumbo yang Membuat Penjualnya Menderita dan Tips Memulai Sebuah Bisnis
  • Alfamart 24 Jam di Jakarta, Saksi Para Pekerja yang Menolak Tidur demi Bertahan Hidup di Ibu Kota
  • Mahasiswa Malang Sewakan Kos ke Teman buat Mesum Tanpa Modal, Dibayar Sebungkus Rokok dan Jaga Citra Alim

Konten Promosi



Google News
Ikuti mojok.co di Google News
WhatsApp
Ikuti WA Channel Mojok.co
WhatsApp
Ikuti Youtube Channel Mojokdotco
Instagram Twitter TikTok Facebook LinkedIn
Trust Worthy News Mojok  DMCA.com Protection Status

Tentang
Kru
Kirim Tulisan
Ketentuan Artikel Terminal
Kontak

Kerjasama
F.A.Q.
Pedoman Media Siber
Kebijakan Privasi
Laporan Transparansi

PT NARASI AKAL JENAKA
Perum Sukoharjo Indah A8,
Desa Sukoharjo, Ngaglik,
Sleman, D.I. Yogyakarta 55581

[email protected]
+62-851-6282-0147

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.

Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Anime
    • Film
    • Musik
    • Serial
    • Sinetron
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Gadget
    • Game
    • Kecantikan
  • Kunjungi MOJOK.CO

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.