Tag: Serial TV
Dibanding Acara Komedi Joget-joget, Serial ‘Omar’ Adalah Teman Sahur Terbaik! #TakjilanTerminal09
Setiap sahur di bulan Ramadan, serial Omar menjadi semacam tontonan wajib saat sahur. Bukan Omar dan Hanna lho, ya. Maksudnya Umar bin Khattab.
6 Alasan Ranger Merah Selalu Jadi Jagoan di Mata Anak-anak
Tokoh ranger merah selalu menjadi jagoan yang paling keren di mata anak-anak. Bahkan sampai berebut ngefans.
Cocokologi ‘Naruto’ dan ‘Game of Thrones’. Melibatkan Zombi dan Tokoh yang Kesepian
Setelah menonton ulang Game of Thrones, saya menemukan beberapa persamaan mendasar serial ini dengan anime Naruto dari segi cerita.
Membayangkan Jika Serial TV Peaky Blinders Berlatar Tempat di Cikarang
Awalnya Peaky Blinders adalah geng jalanan. Namun, karena ambisi yang besar dari Thomas, mereka bisa bertransformasi menjadi pengusaha dan importir sukses.
Mengenang Serial TV Ramadan: Lorong Waktu
Lorong waktu adalah serial TV yang menjadi penanda bahwa dua jam lagi buka puasa akan tiba. Acara bergenre fiksi ilmiah, religi dan polesan komedi yang pas.