Terminal Mojok
Kirim Tulisan
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
Kirim Tulisan
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Kunjungi MOJOK.CO
Home Media Sosial

Second Account, Tempat Paling Merdeka di Media Sosial

Bintang Ramadhana Andyanto oleh Bintang Ramadhana Andyanto
13 November 2022
A A
Second Account, Tempat Paling Merdeka di Media Sosial

Second Account, Tempat Paling Merdeka di Media Sosial (Pixabay.com)

Share on FacebookShare on Twitter

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, merdeka adalah bebas (dari perhambaan, penjajahan, dan sebagainya); berdiri sendiri. Dulu, merdeka dikaitkan dengan perlawanan dengan penjajahan, kini, kemerdekaan selalu tentang kebebasan untuk berekspresi. Dan tempat paling merdeka untuk berekspresi adalah second account media sosial.

Mungkin ada di antara pembaca artikel ini yang tidak paham apa itu second account. Jadi, biarlah saya terangkan sedikit. Sedikit aja.

Second account, literally, maksudnya ya akun kedua media sosial kita. Bisa Twitter, Instagram, Facebook, atau LinkedIn. Eh, ngapaen punya second account LinkedIn… pokoknya itulah. Tujuan dibuatnya second account ya biar lebih bebas dalam berekspresi. Biasanya, akun tersebut diprivat, dan hanya orang-orang tertentu (non-judgemental) yang diberi akses.

Hubungan antara second account dan “kemerdekaan” seseorang memang pernah saya saksikan sendiri. Jadi, saya mempunyai seorang kawan yang di kehidupan nyatanya cenderung pendiam. Di akun IG-nya yang pertama pun, ia cenderung “tidak mencolok”. Tapi di second account, dia lebih bebas dalam berekspresi. Yang jelas, berbeda jauh dengan first account-nya.

Selain menjadi lahan untuk merasa “merdeka” dan terbebas dari semua “suara mengganggu” berupa opini orang-orang, second account juga dapat menjadi “topeng” bagi kita untuk mengikuti gerak-gerak seseorang di dunia digital. Sejatinya, hal ini sudah menjadi rahasia umum yang diketahui oleh sebagian besar orang. Banyak orang yang memutuskan untuk membuat akun kedua murni hanya karena satu tujuan: mem-follow seseorang yang rasanya “kurang enak” jika di-follow menggunakan first account. Siapakah seseorang tersebut? Ya, biasanya, sih, mantan atau gebetan, ya. Hehehe.

Lagi-lagi, kata “merdeka” sangat tepat untuk mendeskripsikan second account. Dalam konteks ini, kita sering merasa tidak bebas untuk mengikuti akun tertentu menggunakan akun pertama kita. Alasannya? Ya, balik lagi ke yang saya sebutkan di awal; bisa karena malu, jaim, dan sebagainya.

Oleh karena itu, second account pun hadir sebagai solusi terbaik bagi permasalahan tersebut. Di sana, kita bisa leluasa memberi like dan komentar terhadap posting-an orang lain, menyaksikan Instastory-nya, men-stalking-nya, dan aktivitas-aktivitas lainnya yang terlalu berisiko bila dilakukan menggunakan first account. Kita seakan mempunyai “topeng” yang melindungi identitas kita.

Pada intinya, second account memang terbukti menjadi tempat terbaik bagi setiap individu untuk merasa “merdeka”. Mau posting foto selfie tapi belum pede menguggahnya di akun pertama? Ya, unggah saja di akun kedua. Mau iseng main gitar sambil cover lagu tapi takut dikasih komentar jelek oleh mutual kita di first account? Ya, unggah saja di akun kedua. Mau nonton Instastory mantan tapi jaim kalau dilakukan di akun pertama? Ya, kepoin aja lewat akun keduamu.

Baca Juga:

4 Jasa yang Tidak Saya Sangka Dijual di Medsos X, dari Titip Menfess sampai Jasa Spam Tagih Utang

Drama Cina: Ending Gitu-gitu Aja, tapi Saya Nggak Pernah Skip Menontonnya

Mau ngata-ngatain negara? Pakai second… eh jangan deh. 

Penulis: Bintang Ramadhana Andyanto
Editor: Rizky Prasetya

BACA JUGA Lewat Akun Alter, Gen Z Mencari Teman, Cinta, Popularitas, dan Perang

Terminal Mojok merupakan platform User Generated Content (UGC) untuk mewadahi jamaah mojokiyah menulis tentang apa pun. Submit esaimu secara mandiri lewat cara ini ya.
Anda penulis Terminal Mojok? Silakan bergabung dengan Forum Mojok di sini.

Terakhir diperbarui pada 13 November 2022 oleh

Tags: Media Sosialsecond accountTwitter
Bintang Ramadhana Andyanto

Bintang Ramadhana Andyanto

Anak negeri. Tukang ngopi. Pakar senjalogi.

ArtikelTerkait

Kebenaran Cerita Seram di Balik Lagu 'Dominique' yang Viral di TikTok biarawati american horror story jeannine deckers terminal mojok.co

Kebenaran Cerita Seram di Balik Lagu ‘Dominique’ yang Viral di TikTok

23 September 2020
fleet Mereka yang Pura-pura Cari Penjual Netflix di Twitter Itu Menganggu Banget terminal mojok.co

Mereka yang Pura-pura Cari Penjual Netflix di Twitter Itu Mengganggu Banget

18 November 2020
julid

Julid Online: Maraknya Auto Base Twitter yang Mewadahi Julid Together

7 Oktober 2019
couple goals

Tren Couple Goals: Hubungan dan Kemesraan yang Selalu Dipamerkan

13 Agustus 2019
Twitter Nggak Akan Rest in Peace Hanya karena Stories

Twitter Nggak Akan Rest in Peace Hanya karena Stories

6 Maret 2020
Bekerja, Terima Kasih pada Penggiat Diskusi Online

Terima Kasih pada Penggiat Diskusi Online

7 Desember 2019
Muat Lebih Banyak

Terpopuler Sepekan

MR DIY Tempat Belanja yang Lebih Nyaman, Lengkap, dan Worth It ketimbang Miniso

MR DIY Tempat Belanja yang Lebih Nyaman, Lengkap, dan Worth It ketimbang Miniso

11 Januari 2026
Patung Macan Putih, Ikon Wisata Baru Kediri yang Menarik Wisatawan

Patung Macan Putih, Ikon Wisata Baru Kediri yang Menarik Wisatawan

6 Januari 2026
Dosen Numpang Nama di Jurnal, Vampir Akademik Pengisap Darah Mahasiswa yang Banting Badan demi Kelulusan

Dosen Indonesia Itu Bukan Peneliti, tapi Buruh Laporan yang Kebetulan Punya Jadwal Ngajar

6 Januari 2026
Menjadi Perawat di Indonesia Adalah Kursus Sabar Tingkat Dewa: Gaji Tak Sebanding dengan Beban Kerja yang Tak Manusiawi

Menjadi Perawat di Indonesia Adalah Kursus Sabar Tingkat Dewa: Gaji Tak Sebanding dengan Beban Kerja yang Tak Manusiawi

5 Januari 2026
5 Cara Mudah Mengetahui Oli Palsu Menurut Penjual Spare Part Mojok.co

5 Cara Mudah Mengetahui Oli Palsu Menurut Penjual Spare Part

8 Januari 2026
Jangan Bergaul dengan 5 Tipe Orang Ini agar Skripsi Cepat Kelar Mojok.co

Jangan Bergaul dengan 5 Tipe Orang Ini agar Skripsi Cepat Kelar

5 Januari 2026

Youtube Terbaru

https://www.youtube.com/watch?v=ne8V7SUIn1U

Liputan dan Esai

  • Mens Rea, Panji Pragiwaksono sebagai Anak Abah, dan Bahaya Logika Fanatisme
  • Jombang Kota Serba Nanggung yang Bikin Perantau Bingung: Menggoda karena Tenteram, Tapi Terlalu Seret buat Hidup
  • “Andai Ibu Tidak Menikah dengan Ayah”: KDRT Tidak Selalu Datang dari Kekerasan, tapi Juga Lewat Ketidakpedulian 
  • Lalu-lalang Bus Pariwisata Jadi “Beban” bagi Sumbu Filosofi Jogja, Harus Benar-benar Ditata
  • Sensasi Pakai MY LAWSON: Aplikasi Membership Lawson yang Beri Ragam Keuntungan Ekslusif buat Pelanggan
  • Super Flu yang Muncul di Jogja Memang Lebih Berat dari Flu Biasa, tapi Beda dengan Covid-19

Konten Promosi



Google News
Ikuti mojok.co di Google News
WhatsApp
Ikuti WA Channel Mojok.co
WhatsApp
Ikuti Youtube Channel Mojokdotco
Instagram Twitter TikTok Facebook LinkedIn
Trust Worthy News Mojok  DMCA.com Protection Status

Tentang
Kru
Kirim Tulisan
Ketentuan Artikel Terminal
Kontak

Kerjasama
F.A.Q.
Pedoman Media Siber
Kebijakan Privasi
Laporan Transparansi

PT NARASI AKAL JENAKA
Perum Sukoharjo Indah A8,
Desa Sukoharjo, Ngaglik,
Sleman, D.I. Yogyakarta 55581

[email protected]
+62-851-6282-0147

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.

Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Anime
    • Film
    • Musik
    • Serial
    • Sinetron
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Gadget
    • Game
    • Kecantikan
  • Kunjungi MOJOK.CO

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.