‘Kenikmatan Itu Cuma Tanggal 1-5, Sisanya adalah Seni Bertahan Hidup’ – Gen Z Solo dalam Pusaran Overworked dan Gaji Underpaid
Beban kerja berlebihan tapi diupah rendah menjadi persoalan yang umum dialami Gen Z. Sialnya, mereka "dipaksa" bertahan di situasi tersebut.