Terminal Mojok
Kirim Tulisan
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
Kirim Tulisan
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Kunjungi MOJOK.CO
Home Nusantara

Derita Saya Sebagai Warga Pinggiran Kabupaten Purbalingga Bagian Timur

Yanuar Abdillah Setiadi oleh Yanuar Abdillah Setiadi
17 Juni 2023
A A
Derita Saya Sebagai Warga Pinggiran Kabupaten Purbalingga Bagian Timur

Derita Saya Sebagai Warga Pinggiran Kabupaten Purbalingga Bagian Timur (Unsplash.com)

Share on FacebookShare on Twitter

Suatu ketika, seorang teman berkata ingin berkunjung ke rumah saya yang terletak di Desa Timbang, Kecamatan Kejobong, Kabupaten Purbalingga. Kebetulan desa tempat tinggal saya merupakan desa paling timur di Kabupaten Purbalingga yang berbatasan langsung dengan Kecamatan Rakit, Kabupaten Banjarnegara.

Setelah tiba di rumah, teman saya menjelaskan betapa jauh perjalanan yang harus dia tempuh ke rumah saya. Ternyata dia mengira bahwa rumah saya tidak jauh dari pusat Kota Purbalingga. Padahal boro-boro deket, perjalanan ke Alun-alun Purbalingga aja dari rumah saya bisa memakan waktu hingga 40 menit dengan kecepatan 50 km/jam.

Sebenarnya memiliki rumah yang jauh dari pusat kota itu banyak nggak enaknya, Gaes! Beginilah penderitaan yang saya rasakan selama tinggal di Kabupaten Purbalingga bagian timur.

Jauh dari rumah sakit

Perlu diketahui bahwa jarak dari rumah saya ke RSUD Goeteng Purbalingga yaitu 26 kilometer dan memerlukan waktu tempuh sekitar 38 menit. Lantaran letaknya yang jauh, banyak tetangga saya yang lebih memilih untuk berobat ke rumah sakit di area Kabupaten Banjarnegara.

Rumah sakit yang dipilih yaitu Rumah Sakit Islam Banjarnegara yang terletak di Kecamatan Bawang, Banjarnegara. Kebetulan jaraknya hanya 11 kilometer dari desa kami dan memerlukan waktu tempuh sekitar 19 menit. Ada juga warga desa yang memilih untuk berobat di Rumah Sakit Emanuel di Kecamatan Purwareja Klampok, Banjarnegara. Selain karena lebih efisien waktu, rumah sakit ini juga terkenal memiliki penanganan yang cepat terhadap para pasiennya.

Mungkin banyak pembaca yang mengira bahwa masalah jarak nggak jadi masalah. Namun, bagi saya yang tinggal di perbatasan, jarak adalah masalah yang serius. Jarak dari rumah saya lebih dekat ke kabupaten tetangga daripada ke pusat kota sendiri.

Pernah suatu ketika saudara saya sakit keras dan tiba-tiba kumat. Blio perlu penanganan sesegera mungkin, karena jika tidak, taruhannya adalah nyawa. Akhirnya, pihak keluarga memutuskan untuk membawanya ke RSI Banjarnegara. Sayangnya begitu sampai di RSI, blio menghembuskan napas terakhirnya. Bayangkan saja kalau saudara saya ini dibawa ke rumah sakit di pusat kota Kabupaten Purbalingga, apa nggak meninggal di jalan, tuh?

Baca halaman selanjutnya

Baca Juga:

Mengaku dari Purwokerto Lebih Praktis Dibanding dari Kabupaten Banyumas

Alasan Kebumen Ditinggalkan Warganya walau dengan Berat Hati

Tidak dianggap warga Purbalingga…

Halaman 1 dari 2
12Next

Terakhir diperbarui pada 18 Juni 2023 oleh

Tags: deritajawa tengahpurbalinggawarga
Yanuar Abdillah Setiadi

Yanuar Abdillah Setiadi

Santri. Murid Cak Nun, Rocky Gerung, Sujiwo Tejo. Instagram: @yanuarabdillahsetiadi

ArtikelTerkait

Wonogiri dan Gunungkidul, Saudara Kembar Beda Nasib

Wonogiri dan Gunungkidul, Saudara Kembar Beda Nasib

8 Oktober 2022
Derita Tinggal di Kecamatan Tegalrejo Jogja

Derita Tinggal di Kecamatan Tegalrejo Jogja

31 Maret 2023
Klaten Adalah Tempat Pensiun Paling Ideal Mengalahkan Jogja Mojok.co

Klaten Adalah Tempat Pensiun Paling Ideal Mengalahkan Jogja

24 Februari 2024
Bendungan Rowo Jombor Klaten Membahayakan Pengunjung (Unsplash)

Rowo Jombor Klaten yang Semakin Meresahkan dan Membahayakan Pengunjung yang Ingin Menikmati Wahana Air

18 Januari 2024
Mau Sampai Kapan Salah Menyebutkan Candi Borobudur Terletak di Jogja?

Mau Sampai Kapan Salah Menyebutkan Candi Borobudur Terletak di Jogja?

9 Oktober 2023
Purwokerto Aneh: Ada Soto, Bakso, hingga Opor Ayam Campur Kacang di Sini

Purwokerto Aneh: Ada Soto, Bakso, hingga Opor Ayam Campur Kacang di Sini

11 Maret 2024
Muat Lebih Banyak

Terpopuler Sepekan

6 Alasan Perantauan seperti Saya Begitu Mudah Jatuh Cinta pada Solo Mojok.co

6 Alasan Sederhana yang Membuat Perantau seperti Saya Begitu Mudah Jatuh Cinta pada Solo

12 Januari 2026
Niatnya Hemat Kos Murah, Malah Dapat Kamar Bekas Aborsi (Unsplash)

Demi Hemat Ratusan Ribu, Rela Tinggal di Kos Murah yang Ternyata Bekas Aborsi

12 Januari 2026
3 Keunggulan Kereta Api Eksekutif yang Tidak Akan Dipahami Kaum Mendang-Mending yang Naik Kereta Ekonomi

3 Keunggulan Kereta Api Eksekutif yang Tidak Akan Dipahami Kaum Mendang-Mending yang Naik Kereta Ekonomi

17 Januari 2026
Jujur, Saya sebagai Mahasiswa Kaget Lihat Biaya Publikasi Jurnal Bisa Tembus 500 Ribu, Ditanggung Sendiri Lagi

Dosen Seenaknya Nyuruh Mahasiswa untuk Publikasi Jurnal, padahal Uang Mahasiswa Cuma Dikit dan Nggak Dikasih Subsidi Sama Sekali

17 Januari 2026
Meski Bangkalan Madura Mulai Berbenah, Pemandangan Jalan Rayanya Membuktikan kalau Warganya Dipenuhi Masalah

Meski Bangkalan Madura Mulai Berbenah, Pemandangan Jalan Rayanya Membuktikan kalau Warganya Dipenuhi Masalah

17 Januari 2026
4 Kebohongan Solo yang Nggak Tertulis di Brosur Wisata

4 Kebohongan Solo yang Nggak Tertulis di Brosur Wisata

16 Januari 2026

Youtube Terbaru

https://www.youtube.com/watch?v=ne8V7SUIn1U

Liputan dan Esai

  • Brownies Amanda Memang Seterkenal Itu, Bahkan Sempat Jadi “Konsumsi Wajib” Saat Sidang Skripsi
  • Kengerian Perempuan saat Naik Transportasi Umum di Jakarta, Bikin Trauma tapi Tak Ada Pilihan dan Tak Dipedulikan
  • Pascabencana Sumatra, InJourney Kirim 44 Relawan untuk Salurkan Bantuan Logistik, Trauma Healing, hingga Peralatan Usaha UMKM
  • Luka Perempuan Pekerja Surabaya: Jadi Tulang Punggung Keluarga, Duit Ludes Dipalak Kakak Laki-laki Nggak Guna
  • Bagi Zainal Arifin Mochtar (Uceng) Guru Besar hanya Soal Administratif: Tentang Sikap, Janji pada Ayah, dan Love Language Istri
  • Gotong Royong, Jalan Atasi Sampah Menumpuk di Banyak Titik Kota Semarang

Konten Promosi



Google News
Ikuti mojok.co di Google News
WhatsApp
Ikuti WA Channel Mojok.co
WhatsApp
Ikuti Youtube Channel Mojokdotco
Instagram Twitter TikTok Facebook LinkedIn
Trust Worthy News Mojok  DMCA.com Protection Status

Tentang
Kru
Kirim Tulisan
Ketentuan Artikel Terminal
Kontak

Kerjasama
F.A.Q.
Pedoman Media Siber
Kebijakan Privasi
Laporan Transparansi

PT NARASI AKAL JENAKA
Perum Sukoharjo Indah A8,
Desa Sukoharjo, Ngaglik,
Sleman, D.I. Yogyakarta 55581

[email protected]
+62-851-6282-0147

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.

Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Anime
    • Film
    • Musik
    • Serial
    • Sinetron
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Gadget
    • Game
    • Kecantikan
  • Kunjungi MOJOK.CO

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.