Terminal Mojok
Kirim Tulisan
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
Kirim Tulisan
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Kunjungi MOJOK.CO
Home Gaya Hidup

Perempuan Belanja Online dengan Shopee, Laki-laki dengan Tokopedia. Bukan Kebetulan Aja, Ada Alasan di Baliknya

Mukarramah Aliah oleh Mukarramah Aliah
5 November 2023
A A
Perempuan Belanja Online dengan Shopee, Laki-laki  dengan Tokopedia. Bukan Kebetulan Aja, Ada Alasan di Baliknya Mojok.co

Perempuan Belanja Online dengan Shopee, Laki-laki  dengan Tokopedia. Bukan Kebetulan Aja, Ada Alasan di Baliknya (unsplash.com)

Share on FacebookShare on Twitter

#2 Belanja online berdasar fitur-fitur yang tersedia

Shopee menghadirkan berbagai fitur yang dapat membuat kelompok perempuan lebih tertarik. Misalnya, fitur-fitur pada opsi pembayaran yang beragam seperti Cash on Demand (COD), Shopee Pay, hingga Shopee PayLater. Adapun penawaran fitur gratis ongkos kirim (ongkir) juga semakin menarik kelompok perempuan untuk terus berbelanja. Begitu pula dengan Shopee Game yang bisa menambah koin dalam berbelanja.

Sementara itu, kelompok laki-laki lebih menyukai user experience dari Tokopedia karena lebih sederhana dan nggak ribet. Konsumen laki-laki memang lebih menyukai e-commerce yang lebih mudah dipahami dan tidak banyak embel-embel penawaran. Terkait gratis ongkir, fitur ini juga digemari oleh kelompok manapun, oleh karena itu  Tokopedia juga memastikan konsumennya mendapatkan promo ini. 

#3 Produk yang ditawarkan

Tidak dapat dipungkiri, Shopee menawarkan produk-produk yang lebih beragam. Terutama untuk produk-produk fesyen dan kecantikan. Sementara Tokopedia cenderung lebih banyak memasarkan produk-produk elektronik dan otomotif. Produk-profuk ini lebih banyak dicari oleh kosnumen laki-laki. Spesifikasi produk yang ditawarkan masing-masing e-commerce secara tidak langsung menciptakan pasarnya sendiri. 

#4 Behavior pembeli juga berpengaruh, lho

Sebagian besar konsumen perempuan cenderung lebih impulsif ketika belanja. Tanpa berpikir panjang, mereka bisa memutuskan membeli sesuatu. Kebiasaan yang impulsif ini terkadang membuat konsumen perempuan bisa mengabaikan kualitas produknya. Kecenderungan perilaku kelompok ini terbaca oleh Shopee, itu mengapa mereka menawarkan berbagai produk dengan harga yang lebih murah dan promo. 

Berbeda dengan konsumen laki-laki yang cenderung belanjar sesuai dengan kebutuhan. Oleh karena itu, mereka mengutamakan kualitas produknya. Terkait harga yang relatif lebih mahal, kebanyakan dari mereka tidak mempermasalahkannya. Perilaku ini yang mendorong mereka lebih banyak menggunakan Tokopedia.  

Di atas beberapa alasan yang menjelaskan kenapa perempuan lebih senang belanja online menggunakan Shopee, sementara laki-laki menggunakan Tokopedia. Namun, tidak menutup kemungkinan yang terjadi justru sebaliknya lho. Namanya juga manusia, setiap individunya pasti berbeda dan dinamis. Satu hal yang penting dan pasti, apapun e-commerce yang digunakan untuk berbelanja, jangan lupa untuk membayarnya. Kalau kalian, lebih suka belanja online di Shopee atau Tokopedia?

Penulis: Mukarramah Aliah
Editor: Kenia Intan

BACA JUGA Dapat Diskon Saat Belanja Lewat Live Streaming, Yakin Lebih Hemat?

Baca Juga:

Coach Jualan di Shopee untuk Rakyat Jelata yang Gajinya Nggak Seberapa tapi Keinginannya Nggak Kira-kira

Jualan di TikTok Shop Nggak Lebih Mudah dari Shopee: Udah Diburu Waktu untuk Segera Kirim, tapi Duit Cairnya Super Lama

Terminal Mojok merupakan platform User Generated Content (UGC) untuk mewadahi jamaah mojokiyah menulis tentang apa pun. Submit esaimu secara mandiri lewat cara ini ya.

Halaman 2 dari 2
Prev12

Terakhir diperbarui pada 31 Desember 2023 oleh

Tags: Belanja onlineLaki-lakiongkirPerempuanshopeetokopedia
Mukarramah Aliah

Mukarramah Aliah

Gadis asal Bugis yang hobi nulis.

ArtikelTerkait

Film Yuni: Ternyata Jadi Perempuan Itu Menakutkan

11 Desember 2021
Solusi Agar Setiap Pesan Makanan Secara Online Melalui Jasa Pesan Antar Nggak Diminta Beli Totebag Melulu terminal mojok

Solusi biar Nggak Beli Totebag Mulu Tiap Pesan Makanan Online

1 Oktober 2021
4 Rekomendasi Toko Sepatu Wanita di Shopee yang Nggak Bikin Kantong Jebol

4 Rekomendasi Toko Sepatu Wanita di Shopee yang Nggak Bikin Kantong Jebol

18 April 2022
Shopee dan Kebijakan Absurd-nya: Niatnya Membantu, tapi Malah Bikin Penjual Menggerutu

Seller Shopee Mulai Frustrasi dengan Tekanan Biaya Admin yang Mencekik, tapi Tak Bisa Pergi Begitu Saja

26 Juni 2025
Ongkir J&T Economy, Disukai Sekaligus Dibenci Pembeli Online dari Luar Pulau Jawa Mojok.co

Ongkir J&T Economy, Disukai Sekaligus Dibenci Pembeli Online dari Luar Pulau Jawa

31 Desember 2023
Gerobak Angkringan Harusnya Jadi Ruang Aman untuk Perempuan yang Jajan dan Nongkrong terminal mojok.co

Gerobak Angkringan Harusnya Jadi Ruang Aman untuk Perempuan yang Jajan dan Nongkrong

12 Desember 2020
Muat Lebih Banyak

Terpopuler Sepekan

Sidoarjo Bukan Sekadar "Kota Lumpur", Ia Adalah Tempat Pelarian Paling Masuk Akal bagi Warga Surabaya yang Mulai Nggak Waras

Sidoarjo Bukan Sekadar “Kota Lumpur”, Ia Adalah Tempat Pelarian Paling Masuk Akal bagi Warga Surabaya yang Mulai Nggak Waras

14 Januari 2026
Motor Supra, Motor Super yang Bikin Honda Jaya di Mata Rakyat (Sutrisno Gallery/Shutterstock.com)

Tanpa Motor Supra, Honda Tidak Akan Menjadi Brand Motor Terbaik yang Pernah Ada di Indonesia

16 Januari 2026
Pengendara Jogja Jarang Klakson Bukan Berarti Mereka Beradab di Jalan dan Layak Jadi Teladan  Mojok.co

Pengendara Jogja Jarang Klakson Bukan Berarti Mereka Beradab di Jalan dan Layak Jadi Teladan 

19 Januari 2026
Ilustrasi Hadapi Banjir, Warga Pantura Paling Kuat Nikmati Kesengsaraan (Unsplash)

Orang Pantura Adalah Orang Paling Tabah, Mereka Paling Kuat Menghadapi Kesengsaraan karena Banjir

14 Januari 2026
UT, Kampus Terbaik Tempat Mahasiswa Tangguh yang Diam-diam Berjuang dan Bertahan Demi Masa Depan

UT, Kampus Terbaik Tempat Mahasiswa Tangguh yang Diam-diam Berjuang dan Bertahan Demi Masa Depan

19 Januari 2026
5 Hal yang Baru Terasa Mahal Setelah Menikah, Bikin Syok  Mojok.co

5 Hal yang Baru Terasa Mahal Setelah Menikah, Bikin Syok 

18 Januari 2026

Youtube Terbaru

https://www.youtube.com/watch?v=ne8V7SUIn1U

Liputan dan Esai

  • Istora Senayan Jadi Titik Sakral Menaruh Mimpi, Cerita Bocah Madura Rela Jauh dari Rumah Sejak SD untuk Kebanggaan dan Kebahagiaan
  • Indonesia Masters 2026 Berupaya Mengembalikan Gemuruh Istora Lewat “Pesta Rakyat” dan Tiket Terjangkau Mulai Rp40 Ribu
  • Nasib Tinggal di Jogja dan Jakarta Ternyata Sama Saja, Baru Sadar Cara Ini Jadi Kunci Finansial di Tahun 2026
  • Mahasiswa di Jogja Melawan Kesepian dan Siksaan Kemiskinan dengan Ratusan Mangkuk Mie Ayam
  • Beasiswa LPDP 80 Persen ke STEM: Negara Ingin Membuat Robot Tanpa Jiwa?
  • Air dari Perut Bumi: Goa Jomblang dan Perubahan Hidup Warga Gendayaan

Konten Promosi



Google News
Ikuti mojok.co di Google News
WhatsApp
Ikuti WA Channel Mojok.co
WhatsApp
Ikuti Youtube Channel Mojokdotco
Instagram Twitter TikTok Facebook LinkedIn
Trust Worthy News Mojok  DMCA.com Protection Status

Tentang
Kru
Kirim Tulisan
Ketentuan Artikel Terminal
Kontak

Kerjasama
F.A.Q.
Pedoman Media Siber
Kebijakan Privasi
Laporan Transparansi

PT NARASI AKAL JENAKA
Perum Sukoharjo Indah A8,
Desa Sukoharjo, Ngaglik,
Sleman, D.I. Yogyakarta 55581

[email protected]
+62-851-6282-0147

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.

Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Anime
    • Film
    • Musik
    • Serial
    • Sinetron
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Gadget
    • Game
    • Kecantikan
  • Kunjungi MOJOK.CO

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.