Terminal Mojok
Kirim Tulisan
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
Kirim Tulisan
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Kunjungi MOJOK.CO
Home Kampus Pendidikan

4 Hal Jadi Mahasiswa UIN Jakarta Itu Nggak Enak

Nasrulloh Alif Suherman oleh Nasrulloh Alif Suherman
16 Desember 2021
A A
4 Hal Jadi Mahasiswa UIN Jakarta Itu Nggak Enak terminal mojok.co
Share on FacebookShare on Twitter

Kalau ditanya berapa lama saya kuliah di UIN Jakarta, pokoknya banyak deh tahunnya. Kampus ini dengan segala labelnya, mulai dari yang aneh sampai aneh-aneh banget sudah saya rasakan sebagai mahasiswanya. Namun, di sini saya bukan mau memuji kampus yang jadi almamater saya ini. Pasalnya, saya bukan Duta UIN Jakarta. Selain itu, ada beberapa hal yang bikin kuliah di sini terasa nggak enak.

#1 Dianggap religius, tapi dianggap liberal juga

Namanya juga Universitas Islam Negeri, pasti orang berpikir kalau kami adalah mahasiswa yang mengamalkan syariat Islam dengan begitu sempurna dan kesalehan di atas rata-rata muslim lainnya. Hoo, tentu saja tidak. Tidak semua. Ada sih yang begitu, tapi juga nggak mayoritas. Percayalah, UIN Jakarta itu namanya aja yang ada Islamnya. Mahasiswanya juga seperti kampus-kampus pada umumnya. Ada yang blangsak juga.

Anehnya, selain dianggap religius, mahasiswa sini juga dianggap sebagai orang yang liberal. Lah? Jadi yang bener religius atau liberal, nih? Suka banyak tuh masuk ke kuping “Jangan masuk UIN, nanti jadi sesat!” Ya Allah, mohon maap, memang ngana pikir skripsi atau tugas akhir kami membuat sekte atau aliran, gitu?

#2 Nama Jakarta, tapi letak di Tangsel

Nah ini, coba kalau kalian cermati baik-baik. Namanya UIN Jakarta pasti akan dikira berada di dalam wilayah Ibu kota Jakarta, bukan? Nyatanya nggak, Bre. Namanya memang Jakarta, tapi letaknya berada di Ciputat, Tangerang Selatan. Namanya aja yang Jakarta, tapi letaknya di Tangsel.

Sebagai mahasiswa UIN Jakarta, saya jadi kayak agak krisis identitas gitu. Apalagi, kampus-kampusnya banyak yang tersebar di beberapa lokasi, bahkan paling jauh ada di Sawangan, Depok. Ya Allah, udah mana kayak bimbel juga. Fyi, bahkan dulu tanah yang ditempati oleh UIN Jakarta itu milik Pemprov Jabar. Walaupun sudah dihibahkan dan jadi kampus 2, sih. 

#3 Kalau Pemilwa ribut melulu

Kayaknya nggak afdol kalau nggak membahas hal satu ini. Masalah perpolitikan kampus di UIN Jakarta tuh kayak mau dibawa mati, harga mati, tapi kuliahnya sampai nggak teringat di hati. Kerjaannya organisasi eksternal mahasiswa orientasinya cuma nyari massaaa muluk. Sungguh, nggak berubah dari dulu dan sangat disayangkan, sih.

#4 Ngakunya kampus internasional, tapi.…

Coba saja kalian Googling, banyak berita soal UIN Jakarta yang katanya sedang mengejar status “World Class University” fafifu fafifu. Iya sih, banyak dosen berkualitas dan keilmuannya yang keren. Tapi, apa benar kampusnya world class? Hehehe, bisa, sih. Tapi, ya gitu, PR-nya masih banyak sekali.

Sumber Gambar: Unsplash

Baca Juga:

Menerima Takdir di Jurusan Keperawatan, Jurusan Paling Realistis bagi Mahasiswa yang Gagal Masuk Kedokteran karena Biaya

Mahasiswa Kelas Karyawan Adalah Ras Terkuat di Bumi: Pagi Dimaki Bos, Malam Dihajar Dosen, Hari Minggu Tetap Masuk

Terminal Mojok merupakan platform User Generated Content (UGC) untuk mewadahi jamaah mojokiyah menulis tentang apa pun. Submit esaimu secara mandiri lewat cara ini ya.

Terakhir diperbarui pada 13 Desember 2021 oleh

Tags: MahasiswaUIN Jakarta
Nasrulloh Alif Suherman

Nasrulloh Alif Suherman

Alumni S1 Sejarah Peradaban Islam UIN Jakarta. Penulis partikelir di selang waktu. Sangat menyukai sejarah, dan anime. Kadang-kadang membuat konten di TikTok @waktuselang.

ArtikelTerkait

satpol PP, polisi

Anak Lelaki Perwira Polisi

26 September 2019
7 Kesalahan Mahasiswa Saat Menulis Artikel di Jurnal Ilmiah

7 Kesalahan Mahasiswa Saat Menulis Artikel di Jurnal Ilmiah

23 Maret 2023
Skripsi Molor Bukan Sepenuhnya Salah Mahasiswa, Dosen Juga Terlibat kesalahan dosen terminal mojok.co

Derasnya Polemik Jual Beli Skripsi yang Awet Terus, Payung Hukum ke Mana?

28 Oktober 2019
Dosen Munafik Berhenti Belajar, Tapi Sok Paling Tahu (Unsplash)

Dosen Munafik Maksa Mahasiswa Baca Jurnal Biar Skripsi Makin Canggih, tapi Dia Sendiri Nggak Pernah Baca Jurnal Lagi Sejak Lulus S2

18 Oktober 2025
menyikapi dosen yang tak pernah praktik kerja berdebat dengan dosen

Panduan untuk Berdebat dengan Dosen yang Konservatif dan Moderat

9 April 2020
Pengalaman Jadi Komdis Ospek, Panitia (Sok) Sangar yang Suka Bikin Drama

Pengalaman Jadi Komdis Ospek, Panitia (Sok) Sangar yang Suka Bikin Drama

9 Agustus 2024
Muat Lebih Banyak

Terpopuler Sepekan

Dominasi Motor Honda Akan Segera Berakhir, sebab Motor Keluaran Baru Yamaha Harus Diakui Lebih Berkualitas!

Dominasi Motor Honda Akan Segera Berakhir, sebab Motor Keluaran Baru Yamaha Harus Diakui Lebih Berkualitas!

9 Januari 2026
6 Alasan Jatinangor Selalu Berhasil Bikin Kangen walau Punya Banyak Kekurangan Mojok.co

6 Alasan Jatinangor Selalu Berhasil Bikin Kangen walau Punya Banyak Kekurangan 

12 Januari 2026
Julukan “Blok M-nya Purwokerto” bagi Kebondalem Cuma Bikin Purwokerto Terlihat Minder dan Tunduk pada Jakarta

Julukan “Blok M-nya Purwokerto” bagi Kebondalem Cuma Bikin Purwokerto Terlihat Minder dan Tunduk pada Jakarta

14 Januari 2026
Sidoarjo Bukan Sekadar "Kota Lumpur", Ia Adalah Tempat Pelarian Paling Masuk Akal bagi Warga Surabaya yang Mulai Nggak Waras

Sidoarjo Bukan Sekadar “Kota Lumpur”, Ia Adalah Tempat Pelarian Paling Masuk Akal bagi Warga Surabaya yang Mulai Nggak Waras

14 Januari 2026
Stasiun Magetan: Nama Baru, Lokasi Antah Berantah, Mencoba Membendung Popularitas Stasiun Madiun yang Duluan Terkenal

Stasiun Magetan: Nama Baru, Lokasi Antah Berantah, Mencoba Membendung Popularitas Stasiun Madiun yang Duluan Terkenal

10 Januari 2026
Saya Sadar Dracin Tidak Bermutu, tapi Saya Tetap Menontonnya sampai Tamat

Saya Sadar Dracin Tidak Bermutu, tapi Saya Tetap Menontonnya sampai Tamat

8 Januari 2026

Youtube Terbaru

https://www.youtube.com/watch?v=ne8V7SUIn1U

Liputan dan Esai

  • Adu Jotos Guru dan Siswa di SMKN 3 Tanjung Jabung Timur Akibat Buruknya Pendekatan Pedagogis, Alarm Darurat Dunia Pendidikan 
  • Kita Semua Cuma Kecoa di Dalam KRL Ibu Kota, yang Bekerja Keras Hingga Lupa dengan Diri Kita Sebenarnya
  • Dua Kisah Bisnis Cuan, Sisi Gelap Bisnis Es Teh Jumbo yang Membuat Penjualnya Menderita dan Tips Memulai Sebuah Bisnis
  • Alfamart 24 Jam di Jakarta, Saksi Para Pekerja yang Menolak Tidur demi Bertahan Hidup di Ibu Kota
  • Mahasiswa Malang Sewakan Kos ke Teman buat Mesum Tanpa Modal, Dibayar Sebungkus Rokok dan Jaga Citra Alim
  • Nongkrong Sendirian di Kafe Menjadi “Budaya” Baru Anak Muda Jaksel Untuk Menjaga Kewarasan

Konten Promosi



Google News
Ikuti mojok.co di Google News
WhatsApp
Ikuti WA Channel Mojok.co
WhatsApp
Ikuti Youtube Channel Mojokdotco
Instagram Twitter TikTok Facebook LinkedIn
Trust Worthy News Mojok  DMCA.com Protection Status

Tentang
Kru
Kirim Tulisan
Ketentuan Artikel Terminal
Kontak

Kerjasama
F.A.Q.
Pedoman Media Siber
Kebijakan Privasi
Laporan Transparansi

PT NARASI AKAL JENAKA
Perum Sukoharjo Indah A8,
Desa Sukoharjo, Ngaglik,
Sleman, D.I. Yogyakarta 55581

[email protected]
+62-851-6282-0147

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.

Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Anime
    • Film
    • Musik
    • Serial
    • Sinetron
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Gadget
    • Game
    • Kecantikan
  • Kunjungi MOJOK.CO

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.