Bukannya Malas, Orang Indonesia Memang “Dipaksa” Nggak Suka Jalan Kaki
Bukannya malas, orang Indonesia memang "dipaksa" nggak suka jalan kaki karena fasilitas trotoar yang buruk dan keamanan yang tidak terjamin.
Bukannya malas, orang Indonesia memang "dipaksa" nggak suka jalan kaki karena fasilitas trotoar yang buruk dan keamanan yang tidak terjamin.
Pengalaman jalan kaki di Jogja cenderung memberikan efek seram alih-alih efek positif. Alih-alih menyenangkan, seringnya makan ati.
Di Malang, trotoar bukan lagi tempat pejalan kaki. Motor parkir seenaknya, pedagang menguasai jalan.
Jalan Dipati Ukur Bandung benar-benar bikin saya kaget, kok bisa ada jalan sekacau ini?
Saya pikir memang trotoar di Indonesia tidak dibuat untuk rakyat, tapi untuk hiasan.
Sebagai pencinta jalan kaki dan ketenangan, saya begitu sulit untuk meninggalkan Singapura.