JASMERAH: Jangan sekali-kali meninggalkan sejarah. Sebuah program yang membicarakan sejarah dan tokoh-tokoh penting dalam sejarah Indonesia. Kali ini Jasmerah dibawakan oleh Samantha Aditya, seorang penggiat museum, sejarah & warisan budaya. Samantha juga pernah menjadi Duta Museum DIY dan Pengajar Muda XVII Natuna.
Di episode ini Samantha membicarakan Nyonya Meneer, salah satu legenda di dunia jamu. Banyak yang salah mengira jika Nyonya Meneer adalah orang Belanda, padahal tidak. Simak dan kenali siapa wanita bernama Nyonya Meneer dan bagaimana sejarah singkat jamu di Indonesia.
Kalian bisa mengusulkan tokoh yang harus diulas oleh kami. Jika menyukai konten ini, jangan lupa sukai, komen, dan ikuti! Selamat menyaksikan Jasmerah episode BU KASUR: MASA KEEMASAN LAGU ANAK INDONESIA HINGGA PROPAGANDA DI DALAMNYA.