Terminal Mojok
Kirim Tulisan
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Film
    • Sinetron
    • Anime
    • Musik
    • Serial
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Kecantikan
    • Game
    • Gadget
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
Terminal Mojok
Kirim Tulisan
Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
  • Gaya Hidup
  • Kunjungi MOJOK.CO
Home Nusantara

4 Hal yang Wajar di Wonosobo, tapi Nggak Lumrah di Jogja

Kenia Intan oleh Kenia Intan
9 September 2024
A A
4 Hal yang Wajar di Wonosobo, tapi Nggak Lumrah di Jogja Mojok.co

4 Hal yang Wajar di Wonosobo, tapi Nggak Lumrah di Jogja (unsplash.com)

Share on FacebookShare on Twitter

Baca Juga:

Memutuskan Merantau ke Jogja Adalah Langkah “Bunuh Diri Upah”: Terpaksa karena Keadaan dan Berakhir Menderita karena Kesepian

4 Spot Jogja yang Jadi Populer karena Sosok Pak Duta Sheila On 7

Rasa-rasanya, di mana saja saya berada, pasti ada saja perantauan dari Wonosobo. Ketika saya merantau ke Jakarta, ada kenalan yang berasal dari daerah dengan julukan Negeri di Atas Awan ini. Ketika saya kembali ke Jogja, saya bertemu lebih banyak perantau dari Wonosobo. Mungkin faktor kedekatan menjadi salah satu alasan Jogja jadi daerah perantauan favorit orang-orang Wonosobo.

Asal tahu saja, Jogja salah satu kota besar yang paling dekat dengan Wonosobo. Kalau melihat Google Maps jaraknya hanya 106 kilometer saja atau 3 jam perjalanan. Walau jaraknya tidak begitu jauh, ada banyak perbedaan yang bisa ditemui antara 2 daerah tersebut. Perbedaan-perbedaan yang juga baru saya sadari ketika kawan-kawan saya banyak cerita tentang daerahnya:

#1 Berendam air hangat jadi kegiatan yang wajar di Wonosobo

Berendam bersama alias angum menjadi kegiatan yang wajar di Wonosobo. Tidak hanya orang-orang tua, angum dilakukan oleh berbagai usia, termasuk anak muda. Biasanya angum dilakukan di sore menjelang malam hari ketika udara luar mulai dingin. Tidak melulu di akhir pekan, angum bisa dilakukan kapan saja, apalagi ketika badang sedang lelah. katanya, setelah berendam badan menajdi lebih rileks sehingga pas untuk beristirahat. 

Kebiasaan berendam tidak lepas dari banyaknya pemandian air panas di Wonosobo. Setahu saya ada beberapa yang terkenal seperti pemandian Munggang, Tegalsari, Kalianget, Manggisan, Serayu Kalibeber, dan Genggong di Kebrengan. Kebiasaan itu jelas asing untuk warga Jogja yang nggak banyak memiliki sumber mata air panas. Selain itu, kebanyakan daerah di Yogyakarta itu sumuk alias gerah. 

#2 Muda-mudi nongkrong di wedang ronde hal yang lumrah

Kawan saya cerita, budaya nongkrong di Jogja dan Wonosobo cukup berbeda. Kalau di Jogja, muda-mudi ngobrol ngalor-ngidul di kafe, warung kopi, warmindo, atau mentok-mentok angkringan. Sangat jarang ada ditemui muda-mudi yang nongkrong di wedang ronde. 

Padahal di Wonosobo, muda-mudi nongkrong di wedang ronde adalah hal yang snagat lumrah. Katanya, dengan membeli semangkuk wedang ronde yang harganya ramah di kantong itu, mereka bisa ngobrol ngalor-ngidul hingga larut malam. Kalau kalian nggak percaya, bisa mampir ke wedang ronde Badam di Jalan A Yani Ngepelan atau wedang ronde depan PDAM  Wonosobo.

Baca halaman selanjutnya: #3 Jalanan …

Halaman 1 dari 2
12Next

Terakhir diperbarui pada 25 November 2025 oleh

Tags: highlightJogjamerantauperantauanwonosobo

Kenia Intan

Kenia Intan

ArtikelTerkait

Persimpangan Stadion Kridosono: Persimpangan Paling Ruwet di Jogja

Persimpangan Stadion Kridosono: Persimpangan Paling Ruwet di Jogja

31 Oktober 2022
Transportasi Publik yang Nggak Mungkin Dimiliki Kota Jogja terminal mojok.co

Transportasi Publik yang Nggak Mungkin Dimiliki Kota Jogja

25 November 2020
Pengalaman Pertama Berkunjung ke Bangkalan Madura: Beneran Mengecewakan dan Bikin Saya Kapok

Pengalaman Pertama Berkunjung ke Bangkalan Madura: Beneran Mengecewakan dan Bikin Saya Kapok

14 Januari 2024
culture shock merantau MOJOK.CO

Culture Shock Orang Cirebon yang Merantau ke Yogyakarta Diselamatkan oleh Magelangan Warmindo

8 Juli 2020
Hal-hal yang Saya Rindukan dari Jogja dan Nggak Bisa Saya Jumpai Saat Merantau ke Kediri

Hal-hal yang Saya Rindukan dari Jogja dan Nggak Bisa Saya Jumpai Saat Merantau ke Kediri

1 September 2023
LDR Tingkat Kabupaten Bantul-Sleman Pelosok Itu Tak Mudah dan Bikin Bokong Kebas, tapi Opo Wae Tak Tabrak yang Menjadi Penghalang

LDR Tingkat Kabupaten Bantul-Sleman Pelosok Itu Tak Mudah dan Bikin Bokong Kebas, tapi Opo Wae Tak Tabrak yang Menjadi Penghalang

15 Agustus 2025
Muat Lebih Banyak

Terpopuler Sepekan

5 Mitos Kebumen yang Bikin Orang Luar Mikir Dua Kali sebelum Berkunjung

5 Mitos Kebumen yang Bikin Orang Luar Mikir Dua Kali sebelum Berkunjung

5 Januari 2026
Bus Bagong, Bus Ekonomi Murah Rasa Jet Tempur

Bus Bagong Surabaya-Jember, Penyelamat Penumpang dari Ancaman Bus Bumel yang Suka Getok Tarif

7 Januari 2026
3 Pertanyaan yang Dibenci Mahasiswa Jurusan Pendidikan Agama Islam Mojok.co jurusan PAI

Saya Tidak Ingin Menjadi Guru walaupun Memilih Jurusan PAI, Bebannya Tidak Sepadan dengan yang Didapat!

11 Januari 2026
Tidak Ada Nasi Padang di Kota Padang, dan Ini Serius. Adanya Nasi Ramas! angkringan

4 Alasan Makan Nasi Padang Lebih Masuk Akal daripada Makan di Angkringan  

11 Januari 2026
Buat Anak Organisasi Mahasiswa, Berhenti Bolos Masuk Kelas, Kegiatanmu Tidak Sepenting Itu!

Wajar Banget kalau Mahasiswa Sekarang Mikir 2 Kali Sebelum Masuk Organisasi Mahasiswa

7 Januari 2026
Daihatsu Ceria, Mobil Mungil yang Bikin Pengemudinya Benar-benar Ceria  Mojok.co

Daihatsu Ceria, Mobil Mungil yang Bikin Pengemudinya Benar-benar Ceria 

8 Januari 2026

Youtube Terbaru

https://www.youtube.com/watch?v=ne8V7SUIn1U

Liputan dan Esai

  • Lalu-lalang Bus Pariwisata Jadi “Beban” bagi Sumbu Filosofi Jogja, Harus Benar-benar Ditata
  • Sensasi Pakai MY LAWSON: Aplikasi Membership Lawson yang Beri Ragam Keuntungan Ekslusif buat Pelanggan
  • Super Flu yang Muncul di Jogja Memang Lebih Berat dari Flu Biasa, tapi Beda dengan Covid-19
  • Derita Anak Bungsu Saat Kakak Gagal Penuhi Harapan Orang tua dan Tak Lagi Peduli dengan Kondisi Rumah
  • Nasib Sarjana Kini: Masuk 14 Juta Pekerja Bergaji di Bawah UMP, Jadi Korban Kesenjangan Dunia Kerja
  • Mengajari Siswa Down Syndrome Cara Marah, karena Dunia Tidak Selalu Ramah

Konten Promosi



Google News
Ikuti mojok.co di Google News
WhatsApp
Ikuti WA Channel Mojok.co
WhatsApp
Ikuti Youtube Channel Mojokdotco
Instagram Twitter TikTok Facebook LinkedIn
Trust Worthy News Mojok  DMCA.com Protection Status

Tentang
Kru
Kirim Tulisan
Ketentuan Artikel Terminal
Kontak

Kerjasama
F.A.Q.
Pedoman Media Siber
Kebijakan Privasi
Laporan Transparansi

PT NARASI AKAL JENAKA
Perum Sukoharjo Indah A8,
Desa Sukoharjo, Ngaglik,
Sleman, D.I. Yogyakarta 55581

[email protected]
+62-851-6282-0147

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.

Tidak Ada Hasil
Lihat Semua Hasil
  • Nusantara
  • Kuliner
  • Kampus
    • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Teknologi
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Hiburan
    • Anime
    • Film
    • Musik
    • Serial
    • Sinetron
  • Gaya Hidup
    • Fesyen
    • Gadget
    • Game
    • Kecantikan
  • Kunjungi MOJOK.CO

© 2025 PT Narasi Akal Jenaka. All Rights Reserved.