Tag: perumahan
Rupa-rupa Konten Chat Penghuni Grup WhatsApp Kompleks Perumahan
Grup WA perumahan telah secara salah kaprah dianggap sebagai wasilah yang sah dalam kewajiban dan hak bertetangga di era digital.
Seperti Angkringan di Jogja, Mari Romantisasi Perumahan di Banguntapan
Seperti halnya angkringan di Jogja, Banguntapan sudah saatnya meromantisasi dirinya dengan perumahan. Lautan beton adalah hiburan.
Ketika Film Vivarium Ber-setting Tempat di Perumahan Banguntapan Jogja
Jika pemilik Perumahan Yonder dalam film Vivarium (2020) tinggal di Indonesia, pasti tertarik membangun perumahan super njlimetnya itu di Banguntapan.
Bagi Saya, Masyarakat Desa Adalah Potret Indonesia yang Sebenarnya
Di desa, juga sering srawung bersama-sama. Berkumpul walaupun nggak ada apa-apa. Istilahnya mangan ora mangan penting kumpul.
Solusi ‘Gerakan Menengok Tetangga’ bagi Warga Kompleks yang Biasa Diem di Rumah Bae
Alih-alih sidak ke rumah tetangga yang menurut kita bakal terasa aneh karena tidak pernah dilakukan sebelumnya, ada beberapa hal lain yang bisa dilakukan.