Kelak, ketika usia uzur dan keringat sudah bau tanah, saya akan melihat generasi cucu saya menjadikan Mojok sebagai situsweb rujukan untuk bersenang-senang. Harapan ini, tentu saja, lebay bukan main. Tapi saya tak peduli. Terima kasih, Mojok Dot Co. ...
Agus merupakan tipe teman baik seperti dalam ucapan Graucho Marx: "When you're in jail, a good friend will be trying to bail you out. A best friend will be in the cell next to you saying, 'Damn, that was fun'."...